Mencari sewa ruang kantor murah Jakarta Selatan terkadang merepotkan. Faktor yang sering membuat pusing adalah pilihan banyak dan banyak yang tidak transparan soal promosi sewa ruang kantor.
Kebanyakan mengaku memberi harga murah, tapi sering kecewa saat survey kualitasnya. Bisa dibilang penyedia ruang kantor murah sering tawarkan kelas ruangan murahan juga. Untuk solusi, gunakan saja 5 cara berikut!
Hindari Lokasi yang Banyak Peminat
Banyak pengusaha selalu mengutamakan lokasi strategis kantor. Anda yang cari murah, lebih baik mengalah dan sewa area pinggiran saja. Tempat yang kurang strategis tapi masih dekat dengan pusat bisnis Jakarta Selatan, pasti lebih murah harga sewa ruang kantornya.
Prioritaskan Kebutuhan Ruangan Kantor Dasar Tanpa Banyak Fasilitas Berlebihan
Banyak penyedia sewa ruang kantor murah Jakarta Selatan kurang transparan soal fasilitas tambahan. Misal saja soal internet cepat dan perabotan yang serba digital. Fasilitas ini memang bagus, tapi bisa membuat mahal.
Jika ingin murah, lebih baik hindari fasilitas tambahan berlebihan tersebut. Cari ruangan sederhana yang biasa saja, pasti lebih murah harganya!
Usahakan Ruangan Kantor Serba Minimalis
Ruangan minimalis tanpa banyak dekor pasti jauh lebih murah harganya. Kelebihan ruangan kantor minimalis adalah keutamaan fungsi. Selama mudah digunakan, cukup ruangan dan rapi, tempat tersebut sudah pas jadi kantor.
Cari Penyedia Sewa Ruang Kantor yang Masih Mau Negosiasi
Walaupun banyak tempat yang memiliki harga pas, banyak penyedia sewa ruang kantor murah Jakarta Selatan yang tidak pasti memberi harga. Mereka umumnya tidak cantumkan info harga langsung, melainkan hanya nomor kontak saja.
Penyedia sewa jenis ini masih bisa nego harga. Anda harus mampu komunikasi baik agar negosiasi harga lancar dan mendapatkan harga lebih ringan dibanding harga pasar ruang kantor Jakarta Selatan lain.
Mencoba Cari Koneksi untuk Nikmati Harga Teman
Harga koneksi masih berlaku saat mencari ruang kantor murah di Jakarta Selatan. Bagi Anda yang kenal rekan kerja yang sewakan ruang kantor, manfaatkan saja koneksi tersebut. Dalam dunia bisnis, cari koneksi tergolong skill yang dibutuhkan.
Sekalipun tidak memiliki koneksi langsung, coba cari kenalan yang mampu mencarikan pemilik ruang kantor di Jakarta Selatan. Biasakan ikut acara kumpul-kumpul, workshop ataupun expo bisnis. Pasti lebih mudah cari koneksi untuk kebutuhan harga murah sewa ruang kantor nantinya.
Setelah tahu cara mendapatkan ruang kantor murah, sekarang waktunya menggunakan ilmu ini. Selama cermat menggunakan cara di atas, dijamin untung sewa ruang kantor murah Jakarta Selatan!